Salah satu hal yang dihindari wanita adalah noda hitam pada kulit wajah. Noda hitam pada kulit wajah akibat produksi melanin berlebihan, kita dapat mencegah timbulnya noda hitam pada wajah, untuk itu yuk cari tahu penyebabnya…
1. Kosmetik kurang cocok
Ada beberapa kandungan dari kosmetik yang dapat memicu melanocyte untuk memproduksi melanin, untuk itu perhatikan kandungan kosmetik yang digunakan.
2. Pengaruh hormon
Ada beberapa hormon yang menyebabkan noda hitam, yaitu hormon estrogen, progesteron, dan MSH atau melanin stimulating hormon. Hal ini biasanya terjadi pada wanita yang sedang hamil dan membuat noda hitam muncul.
3. Kurangnya asupan vitamin
Pastikan kamu mendapatkan asupan vitamin B12, K, dan juga vitamin E untuk mencegah noda hitam pada wajah, kalian dapat menggunakan vitamin tersebut secara rutin.
4. Paparan sinar matahari
Terkena paparan sinar matahari yang tak aman, termasuk di dalamnya ada sinar UV A dan UV B yang dapat menyebabkan kemunculan noda hitam, oleh karena itu jangan lupa gunakan sunscreen saat berpergian keluar rumah. —
Untuk info lebih lanjut bisa langsung DM atau hubungi admin kita disini yaa
Arlisa Clinic
**BOGOR : 0821 1449 9966 /WhatsApp
**CIBINONG : 0813 8544 4566 /WhatsApp
www.arlisaclinic.com
Phone : 0251-8366776
Leave a Reply